Pembukaan Festival LIKE
Festival Lingkungan, Iklim, Kehutanan, Energi Baru Terbarukan (LIKE) resmi dibuka pada Sabtu (16/9/2023) di Indonesia Arena, Kompleks Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta.
Festival Lingkungan, Iklim, Kehutanan, Energi Baru Terbarukan (LIKE) resmi dibuka pada Sabtu (16/9/2023) di Indonesia Arena, Kompleks Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta.
Pada Jum’at (15/09/2023) Kepala Pusat Standardisasi Instrumen Ketahanan Bencana dan Perubahan Iklim (PUSTANDPI) Kirsfianti Ginoga mengikuti FGD Penilaian Penerapan Standar Instrumen LHK.
PUSTANDPI menyambut kunjungan 10 mahasiswa dari Dr. YS Parmar University, India pada Kamis, 14 September 2023.
PUSTANDPI menyelenggarakan kegiatan Inhouse Training: Penulisan Dokumen SNI Komite Teknis 13-15 Perubahan Iklim pada Selasa (13/6/2023)
Hari Lingkungan Hidup Sedunia, yang diperingati setiap tanggal 5 Juni, menjadi momen penting untuk merefleksikan keadaan lingkungan global dan menggerakkan upaya kolektif dalam menjaga bumi kita. Mengusung kampanye #BeatPlasticPollution, Hari Lingkungan Hidup […]
Memasuki priode lima tahun proyek “Gambut Kita” antara Pemerintah Indonesia (KLHK) dengan Pemerintah Australia (The Commonwealth Scientific and Industrial Research Organisation/CSIRO), kini telah hadir Standar Khusus Estimasi Emisi Gas Rumah […]
Pusat Standardisasi Instrumen Ketahanan Bencana dan Perubahan Iklim (Pustandpi) telah ditetapkan sebagai Sekretariat Komite Teknis Perumusan Standar Nasional Indonesia 13-15 Perubahan Iklim berdasarkan Keputusan Kepala Badan Standardisasi Nasional Nomor 300/KEP/BSN/9/2022 […]
Jl. Gunung Batu No 5, Bogor, 16118, Indonesia
Layanan dan Pengaduan